News
Sambut HUT Kemerdekaan RI ke-76, Kelurahan Dangin Puri Gelar Aksi Berbagi
Selasa, 17 Agustus 2021, 00:00 WITA
informasibali.com/ist /Sambut HUT Kemerdekaan RI ke-76, Kelurahan Dangin Puri Gelar Aksi Berbagi
“Sebagai rasa kebersamaan serta kepedulian kami terhadap masyarakat dan UMK kami menggelar kegiatan berbagi, dengan harapan mampu membantu UMKM dan masyarakat,” jelasnya.
Lebih lanjut dijelaskan, kegiatan ini dikemas dengan pemberdayaan UMKM dengan membeli nasi kepada 10 UMKM di wilayah Dangin Puri. Dilanjutkan dengan pembagian nasi bungkus serta pembagian masker.
Baca juga:
Ini Dia NMAX Roda 3 Versi Pabrikan
“Semoga dapat membantu dan menginspirasi semua pihak untuk bersama bergotong-royong dalam penanganan pandemi Covid-19, semoga pandemi lekas usai,” pungkasnya.
Penulis : Informasi Bali
Selasa, 17 Agustus 2021
Selasa, 17 Agustus 2021
Selasa, 17 Agustus 2021
Selasa, 17 Agustus 2021
Selasa, 17 Agustus 2021
Selasa, 17 Agustus 2021
Selasa, 17 Agustus 2021
Selasa, 17 Agustus 2021