News

Penyandang Tuna Wicara Tetap Kreatif dengan Usaha Reparasi

 Sabtu, 12 Februari 2022, 12:45 WITA

beritabali/ist/Penyandang Tuna Wicara Tetap Kreatif dengan Usaha Reparasi.

IKUTI INFORMASIBALI.COM LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Hanya Tasripan saja ini, menurutnya, meski menyandang tuna wicara, namun kreatif bisa berusaha.

"Anaknya 3 semua lahir normal yang pertama duduk di kelas 4 SD, yang nomor 2 baru kelas nol besar dan yang kecil masih usia 3 tahun. Bahkan Tasripan walau tuna wicara sedikit paham bila diajak berbicara dan juga menggunakan bahasa isyarat," jelasnya.

Mara'ah juga menuturkan, Tasripan jika sakit tetap mengeluh pada ibunya dan sebagai seorang ibu tetap merawat mereka berdua.

Usaha ini dilakoninya dengan penuh liku-liku kehidupan. Bersyukur ada hal yang bisa dilakoni. Sebagai orang tua, ia tetap mendampingi usahanya agar tidak tertipu. 

"Bahkan televisi yang rusak bisa direparasi total hingga dijual. TV dan kipas angin bekas itu dijual dengan harga yang cukup murah dan bersahabat. Tak jarang banyak teman penyandang tuna wicara juga suka berkunjung dan bertukar pikiran dengan bahasa isyarat tentunya," pungkasnya.

Penulis : Informasi Bali


Halaman :