Wisata

Bulan Puasa, Penjualan Pedagang Kaki Lima di Kuta Menurun

 Senin, 11 April 2022, 13:50 WITA

beritabali/ist/Bulan Puasa, Penjualan Pedagang Kaki Lima di Kuta Menurun.

IKUTI INFORMASIBALI.COM LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Informasibali.com, Denpasar. 

Sejumlah pedagang makanan kaki lima di sepanjang areal parkir Pantai Kuta, Badung diberi ruang berjualan sejak 6 bulan lamanya. Namun, sejak masuk bulan puasa penjualan mengalami penurunan.


Biasanya, sebelum masuk bulan Puasa mereka mampu meraup penjualan kotor kurang lebih sebesar Rp200 ribuan per hari. Tetapi, saat ini sedikit menurun. Kondisi ini dialami pedagang kaki lima penjual camilan Sempol, Ibu Kadek Wardani asal Banjar Plasa, Kuta, Badung.

Ia menuturkan sebagian pengunjung maupun karyawan sedang melakukan ibadah Puasa sehingga mengurangi untuk membeli camilan atau makanan pada pagi hingga jam buka puasa tiba.


Halaman :