Otomotif
Proton Exora, Mobil Nasional Malaysia Pesaing Innova Tamat
Minggu, 22 Oktober 2023, 08:48 WITA
informasibali.com/cnnindonesia.com/Proton Exora, Mobil Nasional Malaysia Pesaing Innova Tamat
Kehadiran Exora dianggap memberikan alternatif berkendara bagi para pengemudi di Indonesia. Namun Exora mobil belum bisa menonjol di ketatnya persaingan medium MPV dalam negeri.
Penjualan Innova melesat hingga tersedia varian hybrid, sementara itu Exora melempem. Konsumen Indonesia sulit tergerak membeli mobil merek Malaysia saat itu karena menyeruak sentimen produk anti Malaysia.
Bahkan strategi menyediakan mesin turbocharged dengan CamPro Charged Fuel Efficiency (CFE) pada Exora Bold di 2011 dan embel-embel pencapaian empat bintang dalam uji tabrak Australasian New Car Assessment Program (ANCAP) dua tahun kemudian tidak mampu mendongkrak posisinya dalam daftar penjualan yang Gaikindo sebar setiap bulan.
Penjualannya merosot dari tahun ke tahun hingga akhirnya PT PEI angkat bendera putih dan tutup.(sumber: cnnindonesia.com)
Penulis : bbn/net
Editor : Putra Setiawan
Minggu, 22 Oktober 2023
Minggu, 22 Oktober 2023
Minggu, 22 Oktober 2023
Minggu, 22 Oktober 2023
Minggu, 22 Oktober 2023
Minggu, 22 Oktober 2023
Minggu, 22 Oktober 2023
Minggu, 22 Oktober 2023